Lifestyle   Beauty Tips   POISE News

05 January 2024 | by Poise Team

Udah siap-siap buat traveling di akhir tahun, Girls?

Menentukan destinasi? Check!

Bikin itinerary? Check!

Packing? Hmm, wait. Selain menentukan baju apa aja yang mau dibawa, kamu juga wajib bijak memilih skincare untuk dibawa saat traveling.

Karena saat traveling, kulit kamu pasti rentan kena paparan sinar matahari, debu, bakteri, dan jenis kotoran lainnya yang akan menimbulkan skin problems.

Demi punya kulit tetap sehat saat traveling, pengennya sih bawa semua skincare di rumah, tapi kok jadi nggak wise banget karena cuma bikin koper penuh. So, kamu disarankan bawa produk skincare seminimalis dan seefektif mungkin.

Buat kamu yang mau praktis, sebenarnya cukup bawa skincare dari POISE aja, Girls.

Ini dia produk skincare POISE yang wajib banget kamu bawa saat traveling!

POISE Facial Foam

Poise_Banner_03.png

Produk skincare pertama yang harus masuk dalam list packing kamu adalah POISE Facial Foam. Pembersih wajah yang satu ini penting banget dibawa karena praktis buat menjaga kulit wajah tetap bersih selama traveling.

Kamu pasti kebayang kan betapa kotornya kulit wajah setelah seharian on the road? Nggak mau kan, setelah traveling jadi komedoan atau jerawatan? Nah, POISE Facial Foam ini tuh jadi kunci rahasia buat bikin wajah tetap bersih dan fresh!

Formula yang lembut dan efektif, nggak cuma ngebersihin kotoran di kulit dan pori-pori, tapi juga sekaligus melembapkan. So, kulit kamu nggak akan kering dan tetap sehat selama traveling.

Tenang aja, POISE Facial Foam ini ngerti banget kebutuhan kulit kamu. Ada 4 varian facial foam yang bisa disesuaikan dengan kondisi kulitmu.

  • POISE Clear Shine Facial Foam mengandung ekstrak Yuzu Japanese Citrus yang cocok banget buat pemilik kulit oily.
  • POISE Anti Bacterial Facial Foam mengandung Anti Bac Active dan Aloe Vera Extract cocok banget buat komedo fighter.
  • POISE Anti Acne Facial Foam mengandung Kaolin Clay dan Extract Green Tea yang cocok buat acne-prone skin.
  • POISE Luminous White Facial Foam dengan ekstrak biji Alpinia Katsumadai yang bisa menjaga kulit tetap lumi selama traveling.

Apa pun masalah kulit kamu, POISE Facial Foam adalah solusinya!

POISE Luminous White Moisturizer

Poise_Banner_02_revisi.jpg

Seringkali, traveling berpengaruh banget sama kondisi kulit. Perbedaan kualitas udara dan air di kota tujuan cenderung bikin kulit super kering bahkan jadi kusam.

POISE Luminous Moisturizer adalah produk skincare kedua yang wajib kamu bawa saat jalan-jalan. Sesuai namanya, moisturizer membantu kulit wajah kamu tetap lembap selama liburan.

Nggak cuma bikin kulit wajah lembap aja, kandungan ekstrak biji Alpinia Katsumadai yang terdapat di dalamnya membantu mencerahkan wajah dan menghilangkan noda hitam dalam 7 hari. Say no more to kulit kusam setelah pulang traveling!

POISE Luminous Moisturizer ini mengandung 8x Hyaluronic Acid yang bisa melembapkan kulit dalam sekali pakai. Formulanya cepat meresap ke kulit, jadi tetap nyaman walaupun aktivitas dan itinerary liburan sedang padat.

Oiya, POISE Luminous White Moisturizer tersedia dalam varian SPF dan non-SPF lho.

Pakai POISE Luminous White Moisturizer dengan SPF 36 PA++++ pada siang hari yang memberikan perlindungan maksimal pada kulit dari paparan sinar UV A dan UV B selama kamu berlibur.

Sementara, POISE Luminous White Moisturizer non-SPF bisa dipakai saat malam hari sebagai night cream buat menjaga kelembapan kulit selama tidur.

Kemasannya POISE Luminous White Moisturizer ini pas banget lho buat dibawa traveling. Nggak akan bikin penuh kopermu.

That’s all, Girls.

Poise_Banner_01_revisi.jpg

Itulah tadi produk-produk skincare dari POISE yang wajib kamu bawa saat traveling. Simple dan praktis banget kan?

Jangan lupa untuk selalu menjaga kesehatan kulit wajah di mana pun dan kapan pun dengan POISE!

Kamu bisa mendapatkan semua produk POISE di e-commerce atau minimarket terdekat. Happy holiday!